Lembaga Sertifikasi Profesi penting ga sih ?
lembaga sertifikasi profesi |
Lembaga Sertifikasi Profesi memiliki peran penting bagi ekosistem dunia kerja, bisa menjadi jembatan antara pekerja/ karyawan dengan perusahaan. Apalahi didukung oleh BNSP sehingga output dari sertifikasi ini menjadi resmi dan diakui oleh negara.
Beberapa Manfaat Sertifikasi kompetensi untuk seseorang pencari kerja adalah:
- Meningkatkan kredibilitas
- Meningkatkan kepercayaan diri
- Memiliki Bukti Kompetensi diakui negara
- Meningkatkan nilai jual saat penerimaan tenaga kerja
- Memperluas kesempatan berkarir
- Memiliki parameter terukur dari keahlian dan skil
Berikut ini manfaat sertifikati kompetensi bagi instansi/tempat kerja/perusahaan yaitu:
- Mendapatkan karyawan yang kompeten
- Mengurangi kesalahan kerja
- Memiliki karyawan yang terampil dan memiliki nilai jual
- Menignkatkan produktivitas kerja
Bagaimana, sekarang sudah paham tentang manfaatnya dari Lembaga Sertifikasi Profesi yang melakukan uji kompetensi agar Anda memiliki sertifikat profesi yang diakui negara.
Nah, bagi Anda yang bergelut dalam dunia teknologi dan informasi dapat melakukan sertifikasi di LSP Teknologi Digital di sini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar